DARI BEBERAPA BAIT KATA MENJADI BERMAKNA

Selasa, 20 Desember 2016

KEGAGALAN

Kecewa satu kata yang ingin saya ungkapkan, mungkin ini memang karya terakhir saya di blog ini. Selasa, 20 Desember 2...

Senin, 31 Oktober 2016

DON'T BE LATE (JANGAN TERLAMBAT)

Terlambat biasanya adalah hal yang sudah jadi penyakit kebanyakan orang, tapi dampak dari terlambat justru bukan hanya kita tidak boleh masuk kelas. Terlambat juga merupakan salah satu penyebab kecelakaan berlalu lintas, hal ini terjadi karena merasa terlambat kita jadi tergesak-gesak bangun tidur terburu-buru semua aktivitas di pagi kena skip karena takut telat, sehingga ketika mengemudi tidak berhati-hati, kecepatan diatas rata-rata, belok nggak...

Melanggar LLAJ, Apa yang Harus Dilakukan ?

Terlanjur melanggar lalu lintas dan angkutan jalan terkadang sering kali terjadi, baik kebetulan tidak melihat rambu-rambu lalu lintas, atau ketika kita berada diluar kota/daerah tidak memahami dan tidak begitu familiar dengan lingkungan yang baru dimana letak rambu-rambu lalu lintasnya, atau memang sengaja mau melanggar, dan kebanyakan juga karena lupa membawa SIM/STNK,dan bisa juga karena pajaknya mati, serta pelanggaran-pelanggaran lainnya...

Minggu, 30 Oktober 2016

Mengenal Rambu Lalu Lintas

Rambu Lalu Lintas adalah bagian perlengkapan Jalan yang berupa lambang, huruf, angka, kalimat, dan/atau perpaduan yang berfungsi sebagai peringatan, larangan, perintah, atau petunjuk bagi Pengguna Jalan (Pasal 1 angka 7 UU 22/2009) Jadi, rambu lalu lintas ada yang berfungsi sebagai peringatan, larangan, perintah, atau petunjuk bagi pengguna jalan. Baiklah akan diberikan contoh dan penjelasan satu-satu supaya kita semua bisa memahami dan kalau...

Traffic Light, Apa Salahnya Mentaati ?

Ubi Societas Ibi Ius dimana ada masyarakat disitu ada hukum. Artinya hukum itu muncul dalam masyarakat, dan masyarakat terdiri dari manusia yang mempunyai kepentingan yang berbeda-beda sehingga dalam masyarakat rentan akan terjadinya konflik, sehingga perlu ada hukum yang mengaturnya. Begitupun dalam berlalu lintas, kenapa kita memerlukan Traffic Light ? Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas atau yang sering kita sebut dengan Traffic Light. Berdasarkan...

Mari Saling Menghargai, Hormati Pejalan Kaki !!!

Saat dalam perjalan setiap hari baik kita mau berangkat kerja, kuliah atau sekolah, apalagi disaat pagi hari sekitar jam 07.00-08.00 jalanan akan terlihat ramai karena masing-masing ingin berangkat ke tempat tujuan untuk memulai aktivitas. Begitupun sore hari semuanya beranjak untuk pulang kerumah masing-masing. Namun pernahkan kita memperhatikan, di sepanjang jalan selalu ada pengguna jalan lain selain pengendara motor atau alat transportasi lainnya....

Jumat, 28 Oktober 2016

SELAMAT HARI JADI KABUPATEN HSS KE-66

Beranjak dari 66 tahun silam, inilah Kabupaten Hulu Sungai Selatan sebuah kabupaten yang terbentang luas di tepi pegunungan meratus. Kabupaten yang berada paling selatan Provinsi Kalimantan Selatan. Tempat yang menyimpan banyak pengalaman serta kenangan dari kecil saat masih berada di pangkuan ibunda hingga saat ini beranjak dewasa. Tak terasa sudah memasuki hari jadi ke-66 Kabupaten ini, semoga semakin jaya menjadi kabupaten yang semakin modern...